Berita UGM

RSS Berita UGM

  • Ingin jadi Dokter Gigi? Yuk, Kenali Lebih Jauh Prodi Kedokteran Gigi UGM 18/04/2024
    Ingin berkarier sebagai dokter gigi? jika iya, maka kamu harus tahu profesi dokter gigi dapat dicapai dengan kuliah di prodi Sarjana Kedokteran Gigi selama empat tahun dengan gelar Sarjana Kedokteran Gigi (S.K.G). Selanjutnya kamu harus menempuh pendidikan koasistensi selama 1,5 tahun untuk mendapat gelar profesi dokter gigi (drg). Namun menjadi dokter gigi tidak hanya sebatas […]
    gusti.grehenson
  • UGM dan Kabupaten Barito Selatan Jalin Kerja Sama Peningkatan Kapasitas SDM 18/04/2024
    Pemerintah Kabupaten Barito Selatan menjalin kerja sama Tridarma Perguruan Tinggi dengan Universitas Gadjah Mada. Kerja sama dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat ditandatangani Rektor UGM, Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG(K)., Ph.D. dan Pj. Bupati Barito Selatan sekaligus Direktur Evaluasi Kinerja dan Peningkatan Kapasitas Daerah Ditjen Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri, Dr. Deddy […]
    agungnoe
  • Prodi Akuntansi FEB UGM Tawarkan Pengalaman Internasional Bagi Mahasiswa 18/04/2024
    Prodi Akuntansi UGM merupakan salah satu dari tiga prodi sarjana yang ada di Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM. Dua prodi lainnya adalah prodi Manajemen dan Ilmu Ekonomi. Prodi Akuntansi merupakan salah satu prodi yang cukup diminati oleh calon mahasiswa yang ingin masuk ke UGM. Bahkan di setiap tahunnya prodi ini selalu masuk dalam jajaran […]
    gusti.grehenson
  • UGM dan BRI Bahas Kerja Sama Pembangunan Guest Centre 17/04/2024
    Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG(K), Ph.D., menerima kunjungan dari pimpinan PT. Bank BRI (Persero) Tbk di Gedung Pusat UGM, Rabu (17/4). Kunjungan kerja ini menjadi bagian dari upaya untuk membahas peningkatan peluang kerja sama yang akan dilakukan oleh kedua pihak. Kedua pihak sepakat untuk memperkuat kerja sama pada layanan perbankan untuk […]
    gusti.grehenson
  • Kesehatan Mental dan Kualitas Pendidikan Calon Dokter Spesialis 17/04/2024
    Cita-cita luhur penyelenggaraan Pendidikan Dokter Spesialis diarahkan untuk membantu pencapaian misi pemerintah dalam melakukan pemerataan, percepatan pemenuhan, dan penjaminan kualitas pelayanan kesehatan medis profesional. Penyelenggaraan Program Pendidikan Dokter Spesialis mencakup peningkatan aspek kompetensi, keterampilan, kepemimpinan, kedisiplinan, tanggung jawab, dan penguasaan etika bagi mahasiswa. Menilik cakupan ini, dapat dipahami bahwa pendidikan dokter spesialis bertujuan untuk membentuk […]
    gusti.grehenson
  • 26 Mahasiswa FEB Lulus Seleksi Program IISMA 2024 17/04/2024
    Sebanyak 26 mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil lulus seleksi akhir pada program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2024. Para mahasiswa yang lulus seleksi tersebut berasal dari tiga program studi, yaitu Manajemen, Akuntansi, dan Ilmu Ekonomi. FEB UGM patut bersyukur atas keberhasilan para mahasiswa yang lolos seleksi program IISMA 2024. […]
    agungnoe
  • Simak Keunggulan Kuliah di Sekolah Vokasi UGM 17/04/2024
    Kamu ingin kuliah dan setelah lulus mudah mendapatkan pekerjaan? Cobalah daftar kuliah di Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada (SV UGM). Sebab hampir separuh mahasiswa Vokasi UGM sudah diterima kerja sebelum mereka lulus. Bahkan masa tunggu untuk mendapatkan pekerjaan hanya sekitar 4 bulan. Selain peluang langsung kerja setelah lulus, beberapa keunggulan yang didapat dengan kuliah di […]
    gusti.grehenson
  • Pakar UGM Bicara Harga BBM di Tengah Konflik Iran-Israel 17/04/2024
    Pengamat Ekonomi Energi UGM, Dr. Fahmy Radhi, M.B.A. menyatakan konflik Iran-Israil berpotensi menaikan harga minyak dunia yang akan memicu kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) di dalam negeri. Dia mengatakan itu dengan alasan lokasi konflik di seputar Selat Hormuz, dan dimungkinkan akan mengganggu jalur supply chain minyak dunia sehingga menghambat pasokan minyak dan menaikkan biaya […]
    agungnoe
  • Kuliah di Biologi UGM Ngapain Aja Sih? Yuk, Dengar Cerita Langsung dari Mahasiswanya  17/04/2024
    Indonesia kaya akan sumber daya alam sehingga memerlukan ilmu dasar yang kuat yang terkait dengan sistem hayati. Ilmu biologi berperan berperan penting dalam menunjang kemajuan dan perkembangan ilmu-ilmu yang terkait dengan sistem hayati. Fakultas Biologi UGM memiliki visi untuk menjadi studi yang unggul di tingkat internasional, sebagai pusat pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat di […]
    gusti.grehenson
  • Yuk, Kenal Lebih Dalam Prodi Psikologi UGM 17/04/2024
    Kamu tertarik untuk menjadi psikolog atau menjadi praktisi profesional, pengambil keputusan, tokoh masyarakat, dan manajer di bidang Psikologi? Jika iya,  kamu bisa memilih kuliah di Fakultas Psikologi UGM. Prodi ini dalam Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) tahun ini menjadi salah satu prodi yang paling banyak diminati. Perlu diketahui, program studi Sarjana Psikologi UGM telah terakreditasi […]
    gusti.grehenson